Melihat Lebih dalam Acer Liquid S1 dan Harga Terbarunya

Written By mytelcoit on Sabtu, 05 Oktober 2013 | 08.55


Acer Liquid S1 adalah smartphone dari Acer yang dilengkapi dengan otak processor Quad Core namun dengan harga yang masih terjangkau. Dengan teknologi ini semua applikasi yang berat akan dapat dijalankan tanpa gangguan sama sekali. Untuk urusan foto kamera ini dilengkapi juga dengan kamera ciamik  dengan resolusi 8 MP. Selai itu kelebihan lain dari smartphone ini adalah telah support teknologi dual GSM. Dengan harga yang terjangkau smartphone ini menjadi pilihan yang menarik untuk anda miliki

Acer Liquid S1 spesifikasi dan Harga

Acer Liquid S1 spesifikasi dan Harga
Harga : RP 3.999.000
Berat (kg) : 0.195 kg
Warna : Hitam
Tipe : Acer Liquid S1
Ukuran Layar (in) : 5.7
RAM : 1
Kapasitas Penyimpanan : 8
Kecepatan CPU : 1.50
Megapiksel : 8.0
Sistem Operasi : Android
Fitur Tampilan : HD
Fitur : GSM|Primary Camera|Email|Touchscreen|Secondary Camera|HD Recording|MP3
Garansi produk : 1 Tahun Garansi Servis & Spare-part
Input : USB
Output : 3.5mm jack|USB
Koneksi Nirkabel : Bluetooth|WiFi|EDGE|3G
Tipe Grafis : SGX 544MP
Kamera Belakang : 8 MP
Kamera Depan : 2 MP
Resolusi Layar : 1280 x 720
Tipe Baterai : Li-Ion
Kapasitas Baterai : 2400 mAh
Ukuran File Foto : 3264x2448
Video HD : Ya
Resolusi Video : 1920x1080
Built in Flash : Ya
Built in Memory : 1 GB RAM
Tipe Memory Card : microSD
Fitur Kamera Lainnya : Geotaggin
Tipe Layar : Multitouch
Kedalaman Warna : 16 Juta warna
Versi Sistem Operasi : Android OS 4.2 Jelly Bean
SIM : Dual GSM
Kapasitas Penyimpanan : 8 GB
Kecepatan Processor : 1.5 GHz
Tipe Processor : Quad Core Cortex-A7


Memang banyak sekali kelebihan-kelebihan dari Acer Liquid S1, kelebihan yang lain adalah Layar HD 5.7" dilengkapi resolusi HD 1280 x 720 piksel dan kerapatan 258ppi membuat pengalaman anda semakin baik. Untuk urusan foto mem-foto Smartphone ini telah dilengkapi dengan  kamera 8 MP autofocus, LED flash serta kamera depan beresolusi 2 MP. Dengan spesifikasi tersebut hasil yang didapat akan lebih maksimal. Sedangkan bila anda senang merekam, handphone ini pun telah dilengkapi dengan kemampuan video Full HD 1080p @30 fps.

Untuk urusan power Acer melengkapi smartphone ini dengan baterai 2400 mAh. Dengan kapasitas tersebut anda tidak perluu khawatir pada saat beraktifitas diluar. Fitur lain yang unik adalah kualitas suaranya, dengan sistem suara DTS, HP ini mampu memanjakan audio yang anda mainkan sehingga suara yang dihasilkan akan sangat baik.

Untuk urusan konektifitas telah disiapkan HSPA+ 42 Mbps, Wifi, Bluetooth dan tidak lupa dilengkapi dengan GPS. Demikianlah review dan informasi harga terbaru Acer Liquid S1, semoga bermanfaat bagi anda dalam mempertimbangkan pemilihan smartphone.
Description: Melihat Lebih dalam Acer Liquid S1 dan Harga Terbarunya
Rating: 4.5
Reviewer: mytelcoit - ItemReviewed: Melihat Lebih dalam Acer Liquid S1 dan Harga Terbarunya
Share this article :

0 komentar:

 
Support : Informasi Handphone Android
Copyright © 2013. Informasi Handphone Android - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger