Untuk otak dari smartphone ini, sudah dilengkapi processor dual core chip prosesor dual-core 1.3GHz MT6572. Processor ini merupakan jenis terbaru yang dikeluarkan oleh MediaTek. Untuk urusan foto ponsel ini telah dilengkapi oleh 2 kamera belakang dan depan. 5 MP untuk kamera belakang dan kamera depan 0.3 MP. Untuk anda yang senang mendengarkan musik di ponsel jangan khawatir, Mito telah melengkapi Smartphone ini dengan teknologi DTS. Dengan teknologi ini kualitas suara yang dihasilkan akan sangat baik walau dengan harga yang terjangkau.
Harga dan Spesifikasi Mito Fantasy A50
Harga : Rp 1.100.000
Jaringan: Dualband GSM (900/1800 MHz)/WCDMA 2100 MHz & Dual SIM;
Layar: 5 inci, TFT Capacitive touchscreen, FWVGA, multi-touch;
OS: Android 4.2 Jelly Bean;
Prosesor: Dual-core 1GHz;
Memori internal: RAM 512 MB, ROM 4GB;
Memori eksternal: microSD up to 32GB;
Transfre data: 3G, EDGE, GPRS;
Kamera utama: 5 MP, auto focus, LED flash, video recorder;
Kamera depan: VGA;
Konektivitas: WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth, kabel data USB, audio jack 3.5mm;
Browser: HTML;
Fitur lain: Google Play STore, Gmail, Google Maps, YouTube, Facebook, Twitter, Navigation, Places, audio/video player, radio FM, calendar, calculator, alarm, clock, game;
Baterai: Lihtium 2000 mAh
Kelebihan lain yang jarang didapat di Smartphone lain adalah Mito telah menginstalkan beberapa game pilihan dari Gameloft yaitu The Avengers, Kingdoms & Lord, Wonder Zoo, dan Little Big City. Asyik kan? Bekerja sama dengan Telkomsel Mito Fantasy A50 menyediakan bundling 12GB per 12 bulan. Untuk mengaktifkannya anda tinggal mengetik Flash (spasi) 3G kirim ke 3636.
Untuk Operating system yang digunakan Mito Fantasy telah dilengkapi dengan versi android terbaru yaitu Android 4.2.2 Jelly Bean. Dengan harganya yang terjangkau dan kelebihan-kelebihannya yang banyak Mito Fantasy ini memang sangat menarik untuk dimiliki. Demikian Review kami semoga anda dapat mengambil manfaat dari informasi harga dan spesifikasi Mito Fantasy A50 ini.
Rating: 4.5
Reviewer: mytelcoit - ItemReviewed: Mito Fantasy A50: Informasi Harga dan Review Terbaru
0 komentar: