Informasi Harga Advan S5F Terkini dan Review

Written By mytelcoit on Senin, 27 Januari 2014 | 22.27


Harga Advan S5F - Advan kembali memperkenalkan smartphone mereka. Salah satu fitur menarik dari smartphone ini adalah dukungan dual SIM yang membuat anda akan semakin fleksibel dalam hal pemilihan operator selular. Dengan dukungan Sistem operasi android versi terbaru yaitu OS Android 4.2.1 Jelly Bean, smartphone ini memiliki kompatibilitas tinggi untuk applikasi Android yang ada saat ini.

Dengan Harga Advan S5F yang sangat terjangkau, anda telah mendapatkan prosesor yang powerfull dengan kemampuan Quad core dengan kecepatan 1.2Ghz yang membuat performa smartphone ini sangat tinggi. Selain itu ditambah dukungan RAM besar 1GB membuat applikasi multi tasking yang anda jalankan semakin lancar. Untuk urusan storage smartphone ini dilengkapi dengan internal storage sebesar 4GB, sehingga jumlah yang applikasi yang diinstall sangat banyak dan ruang lega.
Informasi Harga Advan S5F Terkini dan Review


Selain memiliki dapur pacu yang sangat mumpuni, smartphone ini memiliki dua kamera di depan dan belakang. Kamera belakang memiliki resolusi tinggi 13MP sedangkan kamera depannya 3 MP. Sehingga baik kamera depan ataupun kamera belakang anda telah mendapatkan hasil foto yang jernih. Untuk urusan layar dengan Harga Advan S5F yang terjangkau anda telah mendapatkan layar sentuh teknologi IPS (In-Plane-Switching) TFT Capacitive touchscreen dengan resolusi 1280-720 pixels, 5 poin multi-touch. Untuk grafiknya smartphone ini didukung grafis GPU PowerVR SGX 544 , sehingga gambar yang dihasilkan jernih. Untuk urusan konektifitas tidak perlu khawatir, karena telah tersedia  WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth, kabel data USB, audio jack 3.
  • Jaringan: Quadband GSM/WCDMA 2100 MHz & Dual SIM
  • Layar: 5.7 inci, TFT Capacitive touchscreen 1280×720 piksel, 5 poin multi-touch, IPS Panel (~320 dpi) OS: Android 4.2.1 Jelly Bean
  • Prosesor: Cortex A7 Quad-core 1.2GHz
  • Memori internal: RAM 1GB, Storage 4GB
  • Memori eksternal: microSD
  • Transfer data: HSDPA, EDGE, GPRS
  • Baterai: Lithium 2500 mAh
  • Kamera utama: 13MP, Video recorder
  • Kamera depan: 3MP
  • Konektivitas: WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth, kabel data USB, audio jack 3.5mm
  • Browser: HTML
  • Fitur lain: Google Play Store, Gmail, YouTube, Hangout, Skype, GPS, Google Maps, audio/video player, radio FM, Calendar, calculator, alarm, clock, game
Demikian review kami Informasi Harga Advan S5F Terkini dan Review. Semoga dapat bermanfaat bagi anda
Description: Informasi Harga Advan S5F Terkini dan Review
Rating: 4.5
Reviewer: mytelcoit - ItemReviewed: Informasi Harga Advan S5F Terkini dan Review
Share this article :

0 komentar:

 
Support : Informasi Handphone Android
Copyright © 2013. Informasi Handphone Android - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger